Kamis, 07 Mei 2009

Bagaimana Bertransaksi dengan PT Lembusora Perkasa?

PT Lembusora Perkasa dalam bertransaksi dengan pembeli selalu menekankan azas perdagangan dengan memakai sistem jual beli sebagai berikut :

  1. Harga satuan (baik jogrok maupun timbang hidup) sudah disepakati.
  2. Jika sistem loco,saat penimbangan harus disaksikan kedua belah pihak; namun apabila pembeli berada di luar daerah dan karena satu dan lain sebab tidak dapat hadir, penimbangan bisa dilakukan dengan : mengamanatkannya kepada kami, atau mewakilkannya kepada Subdin Peternakan Dinas Pertanian Ponorogo, Organisasi Kemasyarakatan, atau Pihak yang langsung ditunjuk pembeli. 
  3. Kami juga bersedia mengirim ternak kami franco tempat pembeli.jadi ongkos  armada,biaya  perjalanan,pengawal berikut resiko perjalanan dan penyusutan menjadi beban kami.Bahkan apabila di tempat anda belum tersedia timbangan elektronik,kami sanggup membawakannya.Tinggal kesepakatan harga saja.
  4. Sistem pembayaran yang jelas.
  5. Pengaturan biaya dan resiko perjalanan jika timbang loco  farm kami.
  6. Lain-lain yang belum diatur dalam perjanjian. 

1 komentar:

  1. memang bebarapa saat lalu dunia pternakan sangat menjanjikan, tp saat ini kok harganya turun, aku sebagai pemula dan bskala kecil sangat terpukul, bagaimn solusinya Gan , mohon pencerahannya Gan,,,,trims

    BalasHapus

komentar!!!!!!!!!