Rabu, 20 Juni 2012

CARI SAPI BAKALAN? DISINI TEMPATNYA.......

INFO HARGA SAPI BAKALAN BULAN JUNI



No
BERAT
(Kg)
UMUR
(Tahun)
SPEK
HARGA

1
300-400
1-3
Simmental & limousin jantan
mix F1 & F2
Locco Ponorogo*)  : Rp 26,000/kg
2
300-400
1-3
Simmental & limousin jantan
mix F1 & F2
Franco Jakarta        : Rp 28,500/kg




¯ Harga tersebut berlaku dengan penimbangan di tempat kami namun jika ingin diantar sampai di tempat, dikenakan biaya tambahan untuk angkutan dan pengawalan
¯ Sudah ada aplikasi implan
¯ Sudah ada perlakuan medis berupa vaksinasi untuk ternaknya
¯ Harga diatas adalah harga ketika surat ini ditawarkan
¯ Harga dapat berubah sewaktu-waktu berdasarkan harga yang berlaku pada saat itu
¯ Sistem pembayarannya adalah TUNAI dengan uang muka ketika pemesanan minimal 10 % dari harga perkiraan pembelian
¯ Minimal order 10 ekor tiap rit
¯ Hubungi kami di : 087 758 170 999 (XL
081 226 455 999 (Simpati)




Div. Marketing

PENGIRIMAN SAPI DAN CARA PENYUSUNANNYA DI ATAS ARMADA EKSPEDISI

Salam Simmental & Limousin...........

Senin, 18 Juni 2012

SOP PEMELIHARAAN SAPI

1. Pengambilan pakan konsentrat dari gudang pakan (pengambilan
    jumlah pakan konsentrat disesuaikan dengan catatan di papan konsumsi)
2. Pemberian pakan konsentrat pertama (50% dari jumlah konsumsi per hari)
3. Pengisian bak minum
4. Menyiapkan pakan hijauan
    a. Memotong pakan hijauan dengan alat cooper sesuai dengan
        jumlah populasi sapi (sesuai dengan kebutuhan konsumsi per hari)
    b. Memasukkan pakan hijauan hasil cooperan ke dalam karung
       dan disiapkan di depan bak pakan sapi
5. Pemberian pakan hijauan pertama (50% dari jumlah konsumsi per hari)
6. Pembersihan kandang :
    a. Pembersihan kotoran padat dan ditempatkan ditempat yang telah disediakan
        (gudang penampungan pupuk)
    b. Pembersihan sisa kotoran padat dan cair dengan menyemprotkan air ke kandang
7. Pemberian pakan konsentrat kedua
8. Pemberian pakan hijauan kedua

WAKTU KEGIATAN
07:00 - 07:15 Pengambilan pakan konsentrat
07:15 - 08:00 Pemberian pakan konsentrat pertama
08:00 - 08:30 Pengisian bak minum
08:30 - 10:00 Menyiapkan pakan hijauan
10:00 - 10:30 Pemberian pakan hijauan pertama
10:30 - 12:00 Pembersihan kandang
12:00 - 13:00 Istirahat
13:00 - 14:00 Pemberian pakan konsentrat kedua
14:00 - 15:00 Pemberian pakan hijauan kedua

SOP PENERIMAAN SAPI


 
 
                PT. LEMBUSORA PERKASA




FARM
DEPARTMENT
Doc. No :
Revision :

Approved by :
STANDARD OPERATION PROCEDURE
Penerimaan Sapi
Effective:
Page : 1

Prepared by :




  1. Pembongkaran sapi di tempat bongkar muat sapi
  2. Pencatatan nomor sapi

Pencatatan nomor sapi bisa dilakukan dengan memasang eartag dan mencatatkan nomor di papan depan kandang sapi

  1. Penimbangan sapi

Penimbangan berat awal sapi ditulis dalam form penimbangan

  1. Pemberian obat cacing (oral)
  2. Pemberian vitamin A, D, E, K (injeksi)
  3. Pemeriksaan tali sapi meliputi tali keloh, tali leher, tali ikatan.
  4. Penempatan sapi di dalam kandang sesuai dengan kandang yang telah disediakan
  5. Pemberian pakan hijauan selama satu hari (24 jam) setelah sapi datang